Bibimbap Tuna Pedas

5. Resep Bibimbap Tuna Pedas

Sumber: cookpad.com

Bahan-bahan :
·Nasi putih panas secukupnya
·1 kaleng tuna
·Wortel secukupnya, iris korek api
·Bayam secukupnya
·Mentimun secukupnya, iris korek api
·Tauge secukupnya
·1 buah telur
·2-3 sdm saus sambel
·4-5 cabe rawit
·1-2 sdt blackpaper

Cara membuat :
1. Pertama, rebus sebentar secara bergantian wortel, bayam, tauge. Tiriskan, lalu tata di satu piring bersama dengan mentimun dan telur mata sapi.
2. Aduk tuna, blackpepper, cabe rawit, dan saus sambal di tempat terpisah.
3. Masukkan nasi putih ke dalam mangkuk, ratakan.
4. Tata toping sayuran, tuna, di atas nasi. Kemudian tambahkan telur mata sapi di atasnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bungeoppang

Jjampong

Kimchi